Header Ads

Cara install Wine 1.5.7 Di Ubuntu 11.10 dan 12.04 LTS

Pada posting sebelumnya, saya share tentang ARP Spoofing Pemutus Jaringan Internet. Dan pada posting kali ini saya akan share Cara Install Wine 1.5.7 Di Ubuntu 11.10 dan 12.04 LTS. Wine merupakan sebuah emulator yang memungkinkan anda untuk menjalankan applikasi windows di linux.
Bagi anda yang ingin menginstall Wine 1.5.7 Di Ubuntu 11.10 dan Ubuntu 12.04 LTS, silahkan jalankan perintah berikut :

sudo add-apt-repository ppa:ubuntu-wine/ppa
sudo apt-get update
sudo apt-get install wine1.5
sudo apt-get install winetricks


Setelah itu, tinggal menunggu proses instalasi sampai selesai. Sambil lalu anda menunggu selesai instalasi saya permisi dulu. Sekian dari saya. Jika terdapat kesalahan mohon kritik dan sarannya.
Terima Kasih …!!

Source : http://www.noobslab.com/2012/06/install-wine-157-in-ubuntulinux-mint.html

5 comments:

  1. apa perbedaannya wine 1.5 dengan yg 1.4 ?

    ReplyDelete
  2. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  3. gan, ko jadi ky gini ya ?



    Package configuration

    ┌─────────────────────────┤ Configuring ttf-mscorefonts-installer ├─────────────────────────┐
    │ │
    │ TrueType core fonts for the Web EULA

    │ END-USER LICENSE AGREEMENT FOR MICROSOFT SOFTWARE

    │ IMPORTANT-READ CAREFULLY: This Microsoft End-User License Agreement ("EULA") is a legal
    │ agreement between you (either an individual or a single entity) and Microsoft
    │ Corporation for the Microsoft software accompanying this EULA, which includes computer
    │ software and may include associated media, printed materials, and "on-line" or
    │ electronic documentation ("SOFTWARE PRODUCT" or "SOFTWARE"). By exercising your rights
    │ to make and use copies of the SOFTWARE PRODUCT, you agree to be bound by the terms of
    │ this EULA. If you do not agree to the terms of this EULA, you may not use the SOFTWARE
    │ PRODUCT.

    │ SOFTWARE PRODUCT LICENSE The SOFTWARE PRODUCT is protected by copyright laws and


    ReplyDelete
  4. @Anonim

    tekan saja TAB..
    lalu enter di bagian OK

    ReplyDelete

Komentar anda sangat saya harapkan. Baik kritik ataupun saran yang penting buat kebaikan.
Silahkan tinggalkan komentar anda!

Powered by Blogger.